Kota Bima Raih Predikat Badan Publik Menuju Informatif

  • DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA DAN STATISTIK
  • Kamis, 28 November 2019

Kamis, 28 November 2019 Sekda Kota Bima didampingi  Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Bima menghadiri  Anugerah Keterbukaan Informasi Publik yang diselenggarakan oleh Komisi Informasi Provinsi Nusa Tenggara Barat di Hotel Lombok Raya.

Kota Bima berhasil meraih Anugerah Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2019 dengan Predikat Yakni Badan Publik Menuju Informatif Tahun 2019. Adapun penghargaan anugerah Badan Publik Tahun 2019 yang Pertama diraih oleh Sumbawa Barat, Kedua Lombok Tengah dan Ketiga Kota Bima dari 10 Kabupaten / Kota lainnya se-NTB.

Berita Terbaru OPD

Pj. Wali Kota Bima : Suksesnya Pilkada Ada di Tangan 1.526 KPPS

Pj. Wali Kota Hadiri Audiensi Bersama PT. Pertamina Terminal Fuel Bima

PJ Wali Kota Bima Mengikuti Vicon Rakor Pengendalian Inflasi Tahun 2024

Pemkot Bima Kembali Gelar Operasi Pasar Murah di Kelurahan Jatiwangi

Singkronkan Program Presiden Prabowo, Pj. Wali Kota Bima Pimpin Rapat Koordinasi

Pj Wali Kota Bima Gelar Audiensi Bersama Baznas dan HMI Cabang Bima