Halal Bihalal, Temu PPKB dan PPKDB

  • DINAS KOMUNIKASI INFORMATIKA DAN STATISTIK
  • Senin, 17 Juni 2019

Senin, 17 juni 2019 Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kota Bima mengadakan acara halal bihalal yang dirangkaikan dengan temu kader sub PPKB dan kader PPKDB bertempat di Aula DPPKB Kota Bima. Acara tersebut dihadiri oleh Kader sub PKB, Kader PPKDB dan Kadis DPPKB.

Selain dalam rangka silaturrahmi, acara halal bihalal dan temu kader ini diharapkan dapat memotivasi dan menambah wawasan para kader sebagai petugas pendampingan relawan, baik dalam rangka pendataan keluarga maupun tugas pendampingan kepada keluarga Tribina yaitu Bina Keluarga Balita, Bina Keluarga Remaja, dan Bina Keluarga Lansia serta kelompok usaha peningkatan pendapatan keluarga.

Berita Terbaru OPD

Pj. Wali Kota Bima : Suksesnya Pilkada Ada di Tangan 1.526 KPPS

Pj. Wali Kota Hadiri Audiensi Bersama PT. Pertamina Terminal Fuel Bima

PJ Wali Kota Bima Mengikuti Vicon Rakor Pengendalian Inflasi Tahun 2024

Pemkot Bima Kembali Gelar Operasi Pasar Murah di Kelurahan Jatiwangi

Singkronkan Program Presiden Prabowo, Pj. Wali Kota Bima Pimpin Rapat Koordinasi

Pj Wali Kota Bima Gelar Audiensi Bersama Baznas dan HMI Cabang Bima